8 Hal Yang Harus Anda Ketahui Tentang Air Terjun Tumpak Sewu, Desa Sidomulio, Kec. Pronajiwo, Perbatasan Kab. Lumajang dan Malang, Prov. Jawa Barat,Indonesia
1/17/2019
Add Comment
TEMPAT WISATA TERBARU | Air Terjun Tumpak Sewu__ __ siapa yang tidak mengenal dengan air terjun yang satu ini, Air Terjun Tumpak Sewu berada di perbatasan kabupaten Lumajang dan Kabupaten Malang, dengan ketinggian sekitar 120 meter. lokasi air terjun tumpak sewu ada didalam sebuah lembah curam memanjang dengan jarak sekitar 500 meter dari permukaan air laut. air terjun ini terbentuk di aliran sungai glidih yang berhulu di gunung semeru. Air terjun tumpak sewu merupakan air terjun terindah dari semua air terjun yang asa di jawa bahkan yang ada di indonesia. Air terjun ini memiliki keunikan san berbeda dengan air terjun yang lainya karena memiliki aliran air yang melebar.
sumber:@istagram(photo by:@ali olfat) |
8 HAL YANG PERLU ANDA KETAHUI AIR TERJUN TUMPAK SEWU YAITU:
RUTE MENUJU WISATA AIR TERJUN TUMPAK SEWU
Umumnya air terjun ini berada di perbatasan kabupaten lumajang dan kabupaten malang.
1. kabupaten lumajang
jika anda berada di kabupaten lumajang, dan ingin berkunjung ke air terjun tumpak sewu anda harus melalui Jln. Nasional Rute 3 lintas selatan jawa timur kemudian ambil arah ke perbatasan lumajang dan malang setelah sampai di desa sidomulyo, kec. Peonajiwo, anda akan melihat pintu masuk objek wisata air terjun tumpak sewu.
2. kabupaten malang
jika anda berasal dari malang ingin menuju ke air terjun tumpak sewu anda harus terlebih dahulu menuju ke kec. bululawang kemudian ke kec. dampit, kemudian ke kec. tirtomoyo, kemudian ke kec. pronojiwo, kemudian menuju ke perbatasan lumajang dan malang. sesampai di perbatasan kamu bisa bertanya kepada rakyat setempat tentang arah menuju ke air terjun tumpu sewu. Dari malang dapat anda tempu sekitar 2 jam menggunakan kendaraan pribadi dengan jarak sekitar 66 km.
LOKASI AIR TERJUN TUMPAK SEWU
lokasi air terjun tumpak sewu berada di Dusun Janggalah, Desa Sidomulio, Kexamatan Pronajiwo, Perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Prov. Jawa Barat, Indonesia.
KEUNIKAN AIR TERJUN TUMPAK SEWU
Air terjun ini memiliki keunikan hampir sama dengan air terjun Niagara uang berada di perbatasan negara, antara Amerika Serikat dengan Kanada. walaupun airnya tak sederas dengan air rerjun Niagara, tapi itu sudah cukup untuk membuat air terjun ini terlihat sangat menarik dan indah.
SURGA SANG PHOTOGRAPHY
Bagi anda yang keseharianya bergulud sebagai seorang photography cobalah untuk datang air terjun yang satu ini. Air terjun ini sangatlah cocok bagi anda untuk mengambil sebuah photo, karena air terjun ini muncul dengan nuasa yang berbeda. Di tambah lagi dengan hiasan pepohonan yang masih alami membuat air terjun ini terlihat seperti surga.
hasil karya sang photography(photo by:@ali olfat) |
MENYUSURI SUNGAI GLIDIH DI DASAR AIR TERJUN TUMPAK SEWU
Jika anda ingin turun ke sasar air terjun tumpak sewu, anda bisa melewati aliran sungai Gludih dengan menitih tebing air terjun ini. ketika anda berada di bawah dan ingin kembali ke aras makan anda bisa melewati yang yang tadi anda lewati. Tapi, jika anda ingin menyusuri sungai Glidih anda akan menemukan dua air terjun di kab. lumajang. tapi ketika anda menjeleja anda juga harus memperhatikan waktu, ketika jam suda menunjukan pukul 15.00 sebaikya anda kembali ke tempat parkir. ingat medan yang kamu lewati tadi sangatlah curam dan berbahaya apalagi ketika di lewati pada malam hari.
TEMPAT PEMGINAPAN
Jika ansa berencana untuk menginap di air terjun ini anda bisa mencari tempat penginapan di kecamaran promojiwo. Di sana di sediakan berbagai macam jenis penginapan dengan harga yang berbeda-beda.
TARIF MASUK WISATA AIR TERJUN TUMPAK SEWU
Pasti setiap tempat wisata memiliki tiket untuk masuk ke tempat wisata tersebut. Di wisata air terjun ini harga tiket untuk wisatawan nusantara sebesar Rp. 10.000 san untuk wisatawan manca negara sebesar Rp.10.000 untuk hari kerja dan hari libur.
WARUNG AIR TERJUN TUMPAK SEWU
Di air terjun ini telah di sediakan warung makan untuk para wiaatawan jadi ketika anda lapar anda bisa memesan makanan atau minuman yang ada di warung ini. Dan di sini juga anda bisa berteduh ketika anda kepanasan akibat terik matahari
Inilah ke 8 hal yang perlu anda ketahui sebelum berkunjung ke air terjun tumpak sewu. selamat mengunjungi wisata alam indonesia. semoga menyenangkan!!!
LETAK: Desa Sidomulio, Kec. Pranojiwo, Perbatasan Lab. Lumajang Dan Malang, Prov. Jawa Timur, Indonesia
0 Response to "8 Hal Yang Harus Anda Ketahui Tentang Air Terjun Tumpak Sewu, Desa Sidomulio, Kec. Pronajiwo, Perbatasan Kab. Lumajang dan Malang, Prov. Jawa Barat,Indonesia"
Post a Comment